Bagaimana Tubuh Kita “Menahan” Serangan Luar?

TAHUKAH temen-temen, kalau dalam tubuh kita ini terdapat cara-cara perlindungan dari berbagai penyakit yang mengagumkan? Itulah sistem kekebalan tubuh. Ia dirancang untuk melindungi dan melawan jutaan bibit penyakit, seperti bakteri, mikroba, virus dan parasit yang mencoba masuk ke tubuh. Tahukah kamu bagaimana sebenarnya tubuh kita menahan serangan luar itu? Selama daya tahan tubuh temen-temen bekerja,…

Read More
Arda Dinata

Bagaimana Membuat Asumsi dalam Pembahasan Penelitian?

“Pak Arda mau nanya cara kita buat asumsi di pembahasan penelitian gimana ya syaratnya atau ada kriteria apa saja?” (Milza Oka Yussar, di Banda Aceh). ** Makasih pertanyaannya buat Milza Oka Yussar, di Banda Aceh atas pertanyaanya yang disampaikan lewat WA japri saya. Berikut ini, coba kita uraikan seputar asumsi dalam pembahasan penelitian. Sejak duduk…

Read More

Paket Epustaka Bidang Penyehatan Lingkungan

JASA PAKET EPUSTAKA BIDANG PENYEHATAN LINGKUNGAN: Berikut ini ada 10 EPUSTAKA yang terkait PENYEHATAN LINGKUNGAN berisi ilmu-ilmu tentang rencana pembangunan kota, pengembangan pemukiman, penataan bagunan dan lingkungan, pengembangan air minum, penyehatan lingkungan pemukiman, safeguard lingkungan soaial, dan lainnya yang sangat bermanfaat bagi para Petugas Sanitarian. ​Biaya JASA PAKET PENYEHATAN LINGKUNGAN  itu hanya Rp. 50 ribu +…

Read More

Rahasia Daya Tahan Hidup Nyamuk Demam Berdarah

Rahasia Daya Tahan Nyamuk Demam Berdarah RAHASIA DAYA TAHAN HIDUP NYAMUK DEMAM BERDARAH:  Cara Cerdas Mengenal Aedes aegypti dan Kiat Sukses Pengendalian Vektor Penyakit Demam Berdarah Penyakit demam berdarah dengue (DBD), saat ini merupakan masalah cukup besar dalam bidang kesehatan masyarakat di negara beriklim tropis dan sub tropis, seperti Indonesia. Kita tahu, sebagai vektor utama penyakit tersebut adalah Aedes aegypti….

Read More
error: Content is protected !!